
BOJONEGORO, Harnasnews – Kepala Badan Satuan Bangsa Dan Politik (Bakesbangpol) Bojonegoro Mahmudi,S.Sos.MM. Di Selenggarakan Acara Car Free Day CFD.Hari Minggu, 7 Januari 2024
Jam : 06.30 – 09.00 WIB Bertempat di Panggung Hiburan Car Free Day Pojok Timur Alun2 Bojonegoro {Jalan Depan Kantor Bakesbangpol) Bersama para ormas ormas Yang Ada Di Bojonegoro, Yang Mana Pada kali ini dengan Tema “Hidup Sehat Tanpa Narkoba” ‘Keluarga Sehat Bahagia Tanpa Narkoba”.
Di wakili Oleh Para Lembaga organisasi penggiat Narkoba. yang berkedudukan di Kab.Bojonegoro. Dpc.Generasi Anti Narkotika Nasional (GANN) Bojonegoro Dan LAN Bojonegoro.
“Hidup Sehat Tanpa NARKOBA, Di Hibur oleh Kang KONYIL Cs.
Dimeriahkan dengan Hiburan “Dangdut Lansia Bojonegoro”.
Perkumpulan Pamong Seni Budaya Bojonegoro(PPSBB).
Kepala Bakesbangpol Bojonegoro Mahmudi,S.Sos.MM. Menyampaikan Banyak Terimakasih Pada Semua pihak terutama Pada Para Penggiat Anti Narkotika , dan perkumpulan Ormas Lainnya Atas Terselenggara dan Suport pada Kegiatan CFD.
” Untuk Tema Kali ini Adalah Narkoba, Kampanye Tolak Narkoba, Hidup sehat Tanpa Narkoba, ini Sangat Penting, Mengingat marak dan Meningkatnya korban Dari Peredaran Gelap Narkoba semakin meningkat, oleh karenanya Harus di terapkan Pengawasan Ekstra demi keluaga yang kita Cintai” Ucapnya.
Perkumpulan Pamong Seni Budaya Bojonegoro (PPSBB) MI’AN. “Dengan terus mengkampanyekan Bahaya Narkoba, Sampaikan Edukasi Dengan Menghibur, merangkul Slow, Pasti tepat sasaran Sosialisasi, yakin kita Mampu Meerapkan Hidup Sehat Mulai dari keluarga Kita, Lingkungan Kita , Dan Upaya Seperti ini harus terus berlanjut di lakukan Secara Bersama Sama.” Ucapnya.
Pada Waktu Dan kesempatan Berbeda , Ketua DPC.GANN Bojonegoro.DR Tri Astuti Handayani SH MM.M.Hum. akrb di Panggil Bu Nanin melalui media ini menyampaikan Pesan Moral.
Menerapkan P4GN pencegahan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika, Pada Masyarakat sangat Di Perlukan.
Mengingat Hukuman Bagi Pelaku penjahat Narkotika, semakin di persulit dan Hukuman Gak Main main. Tolak Narkoba, Ucapnya.
Pada Acara Yang Sama Perwakilan Dari DPC GANN Bojonegoro Akrab di panggil HawaJuragann Bojonegoro.
Pada acara Tersebut Berkesempatan menyampaikan pesen Kampanye Anti Narkoba, di hadapan Halayak Ramai Yang Hadir di giat minggu pagi tersebut Ia Menyampaikan Seluruh warga Bojonegoro, menikmati CFD, “Bahaya Narkoba semakin Menghawatirkan, Yang mana Korbanya Adalah Anak Anak Remaja Yang Masih sangat Produktif.
Usia Usia labil oleh karena itu Keluarga kita harus Bener Mengawasi dan Memberinya perhatian Ektra dalam Kegiatan Sehari hari,” Pungkas Hawajuragan.
Sama Halnya Dangan penggiat Narkoba lainnya , menyampaikan pesan pesan Moral Yang Sama , yang mengedukasi diri dan Keluarga agar mengetahui, ikut menangkal, Menanggulangi Bahwa pengaruh dan Bahaya Dari Narkoba perlu bekerja sama Semua pihak , Terutama dalam Lingkup terkecil kita Yaitu Keluarga.
Upaya Dari pemerintah melalui Bakesbangpol, BNN. Bekerjasama Lembaga atau Ormas , Masyarakat, terkait Kampanye untuk menerapkan P4GN pencegahan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika, Pada Masyarakat sangat Di Perlukan di lakukan Secara Terus menerus.
” Mari kita selamatkan Generasi Indonesia Dari Bahaya pengaruh Narkoba, Hidup Sehat Tanpa Narkotika. Keluarga Sehat Bahagia tanpa Narkotika., Jangan Lengah awasi, perhatiakan Lingkungan Teman bergaul serta tingkatkan Komunikasi yang Intens Dengan Keluarga, Sahabat, lingkup Bermain anak Anak kita” Tambah Pak Mahmudi, Sapaan Akrab dari Kepala Bakesbangpol Bojonegoro.
Ide Kreatif Giat kampanye Anti Narkoba yang di kemas Meriah, menghibur, sangat cocok dan tepat sekali, Nampak Mengedukasi ,Mengajak Semua warga secara tidak langsung untuk Menolak Narkoba. Upaya tersebut salah satu cara memutuskan Rantai Peredaran Gelap Narkoba.(HW).