Pansus DPRK Aceh Utara Tinjau Layanan Kesehatan di Dapil 6, Pastikan Puskesmas Siap Hadapi Lebaran

ACEH UTARA, Harnasnews — Panitia Khusus (Pansus) DPRK Aceh Utara untuk Daerah Pemilihan (Dapil) 6 melakukan kunjungan kerja guna meninjau pelayanan kesehatan di sejumlah puskesmas. Kunjungan ini dipimpin oleh Ketua Pansus, Tgk Jinieb, dan turut dihadiri anggota pansus dari dapil. VI, Bukhari, S.E. Abdullah M. Amin alias Tgk Meulaboh, Aidi Habibi A.R. Rasyidin, T. Nurdin, […]

Bahas Tekhnologi Terkini Prosedur Endoskopi, Siloam Hospitals Lippo Cikarang Gelar Seminar

KAB. BEKASI, Harnasnews.com– Siloam Hospitals Lippo Cikarang kembali menghadirkan seminar medis dengan tema “Optimizing Endoscopy in Gastrointestinal Diagnosis and Therapy: Current Trends and Future Directions”, pada Sabtu (22/03/25) Acara ini bertujuan untuk membahas perkembangan terkini dalam teknologi dan prosedur endoskopi guna meningkatkan diagnosis serta terapi pada gangguan saluran pencernaan. Seminar ini dihadiri oleh para dokter […]

Rakerprov KONI Bali “Semangat Juara Membangun Prestasi Bersama untuk Bali”

BALI, Harnasnews – KONI Bali menggelar Rapat Kerja Provinsi (Rakerprov) bertema ‘Semangat Juara Membangun Prestasi Bersama untuk Bali’. Rakerprov di Wiswa Sabha Kantor Gubernur Bali di Denpasar, Sabtu (22/3), dibuka Wakil Gubernur Bali, I Nyoman Giri Prasta. Giri Prasta menyampaikan, baru kali pertama ikut Rakerprov KONI Bali. “Saya bangga karena dari semua Provinsi yang ada […]

PT Fajar Paper Terima Kunjungan KLH, Kementerian Perindustrian, dan APKI

BEKASI, Harnasnews – PT Fajar Surya Wisesa Tbk (Fajar Paper), produsen kertas kemasan terkemuka yang merupakan anggota dari SCGP di Indonesia, menerima kunjungan kerja lapangan dari tim Kementerian Lingkungan Hidup (KLH), Kementerian Perindustrian (Kemenperin), dan Asosiasi Pulp dan Kertas Indonesia (APKI), baru baru ini. Kunjungan ini bertujuan untuk mensosialisasikan skema kolaborasi dalam pembinaan bank sampah […]

Dilapor ke Polisi, Kades Sepayung Siap Tunjukan Bukti

SUMBAWA, Harnasnews –  Kepala Desa Sepayung Kecamatan Plampang Kabupaten Sumbawa, Sahabuddin ketika dikonfirmasi media ini mengatakan bahwa dirinya siap membawakan bukti terkait tanah yang berlokasi di wilayahnya. “Masalah laporan ke polisi itu hak bersangkutan. Dan kami siap menghadapinya dan juga siap membuktikan jika tanah tersebut adalah milik orang tua kami,”ungkapnya, Sabtu (22/3/2025) Lanjutnya, tanah tersebut […]

Biadab, Kantor Redaksi Tempo Kembali Dapat Teror Kiriman Bangkai Binatang

JAKARTA, Harnasnews – Setelah paket potongan kepala babi, kantor redaksi Tempo mendapatkan kiriman kedua berupa kotak berisi bangkai tikus yang dipenggal. Petugas kebersihan Tempo menemukannya kardus berisi enam ekor tikus pada Sabtu, 22 Maret 2025, pukul 08.00 WIB. Petugas kebersihan Tempo menduga kotak kardus yang dibungkus dengan kertas kado bermotif bunga mawar merah itu berisi […]

Jelang Arus Mudik 2025,Kapolres Metro Bekasi Kota Dampingi Kapolda Metro Jaya Pantau Pos PAM di KM…

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Dani Hamdani S.I.K, M.P.M, mendampingi Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto, S.I.K meninjau Pos Pengaman Idhul Fitri 2025 KM 10A, kecamatan Pondokgede, Kota Bekasi pada Sabtu (22/03/25). Dalam kesempatan itu, Kapolda Metro Jaya juga didampingi Wakapolda Brigjen Pol Djati Wiyoto Abadhy, S.I.K. serta para PJU […]

Loloskan Revisi UU TNI, Pemerintahan Prabowo-Gibran Dinilai Khianati Semangat Reformasi

JAKARTA, Harnasnews – Universitas Paramadina berkerjasama dengan LP3ES menyelenggarakan diskusi bertajuk “Militerisasi di Pemerintahan Prabowo-Gibran: Sebuah Pengkhianatan terhadap Reformasi?”. Dalam diskusi tersebut menyoroti isu terkait pengesahan RUU TNI serta dampaknya terhadap reformasi dan prinsip demokrasi di Indonesia. Para narasumber mengulas berbagai kekhawatiran mengenai dominasi militer dalam pemerintahan serta implikasi hukum dan politik yang menyertainya. Diselenggarakan […]

Safari Ramadhan Di Dolokgede Menjadi Momentum Saling Berbagi

BOJONEGORO,Harnasnews – Bupati Bojonegoro Setyo Wahono dan Wabup Nurul Azizah kembali hadir dalam acara Safari Ramadhan di GOR Ds Dolokgede Kec. Tambakrejo, Jum’at (21/03). Kegiatan tersebut sekaligus menutup Safari Ramadhan 1446 H / 2025 M setelah berlangsung di Kecamatan Balen, Kedungadem, Padangan, Temayang, Kepohbaru pada bulan Ramadhan ini. Di akhir kegiatan Safari Ramadhan ini dirangkai […]

Pagar Laut di Tangerang Masih Berdiri Kokoh, KKP Pilih Bungkam

JAKARTA, Harnasnews – Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) mendesak pemerintah segera bertindak konkret, membersihkan sisa pagar laut, memulihkan kerusakan ekosistem, dan memastikan nelayan dapat kembali melaut tanpa hambatan. Hal tersebut diungkapkan manajer Pengakuan Wilayah Kelola Rakyat WALHI, Ferry Widodo, menanggapi pagar laut ilegal di perairan Utara Tangerang masih berdiri kokoh. “Kondisi ini mengindikasikan lemahnya akuntabilitas […]