Browsing Tag

Aji Sudarsono

Transportasi Bus Tawangmangu – Solo Yang Hidup Segan Mati Tak Mau

  Kabupaten Karanganyar – Garudanews.com – Pariwisata Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, sudah berkembang pesat sejak dibangunnya Jalan Tembus Tawangmangu – Sarangan. Berbagai wahana wisata dan wisata kuliner dibangun para pengusaha di sepanjang jalan tembus. Hal tersebut membuat wisatawan semakin banyak yang menuju Tawangmangu. Jika 20 tahun yang lalu tujuan wisata ke Tawangmangu hanya ke Air Terjun Grojogan […]

Green Coffee Dari Lereng Gunung Lawu, Apa Manfaatnya?

  KARANGANYAR, Harnasnews – Mungkin belum banyak orang tahu apa itu Green Coffee dan apa manfaatnya. Ternyata Green Coffee banyak  manfaatnya untuk kesehatan, khususnya bagi orang yang punya masalah dengan kegemukan badan. Green Coffee adalah Kopi yang belum di sangrai atau belum di panggang. Dan langsung diolah dengan  proses tertentu, menghasilkan khasiat yang baik untuk […]

Warga Minta Lantai Atas Pasar Tawangmangu Dijadikan Pasar UKM

KABUPATEN KARANGANYAR, HARNASNEWS.COM – Kecamatan Tawangmangu selain di kenal dengan tempat pariwisatanya yang sejuk, juga di kenal dengan keragaman Kuliner dan Souvenirnya yang unik – unik dan harganya yang murah. Bayangkan, sate Kelinci 1 Porsi cm 15 ribu, Sate Kambing 1 Porsi plus nasi 20 ribu, Soto dari mulai Harga 5 ribu – 10 rb. […]