Browsing Tag

#Bali

Menhub: Pemerintah Akan Subsidi Angkutan Penumpang ke Terminal Mengwi Yang Terintegrasi

BALI,Harnasnews.com – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau terminal bus Tipe A Mengwi, Kamis, 8 Agustus 2019. Menhub mengatakan, saat ini pihkanya tengah merancang angkutan penumpang atau feeder menuju ke Terminal terbesar di Bali itu. Selama ini kondisi Terminal Mengwi Badung terbilang sepi untuk terminal bus Antar Kota Antar Propinsi (AKAP). Budi Karya mengatakan bakal […]

Amran : Ekspor Produk Pertanian Harus Naik Tiap Tahun

Bali, Harnasnews.com – Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman, mengatakan, peningkatan ekspor termasuk komoditas produk pertanian merupakan upaya memperkuat bangsa. Sebaliknya, kebijakan impor pangan sangat tidak berpihak kepada petani. Karena itu, lanjut Amran di Area Kargo Logistik Angkasa Pura II, Denpasar, Bali, Rabu (7/8), menargetkan ekspor produk pertanian harus terus meningkat hingga 100% per tahun. […]

Bulan Bahasa Bali Sebagai Implementasi Pergub Nomor 80 Tahun 2018 Akan Digelar Bulan Depan

BALI,Harnasnews.com – Implementasi Peraturan Gubernur Bali Nomor 80 Tahun 2018 tentang Perlindungan dan Penggunaan Bahasa, Aksara dan Sastra Bali serta Penyelenggaraan Bulan Bahasa Bali berupa pelaksanaan Bulan Bahasa Bali pertama kali akan digelar pada bulan Pebruari2018. Setelah sebelumnya juga sudah dilaksanakan implementasi-implementasi lain, diantaranya penggunaan Bahasa Bali setiap hari Kamis, maupun penggunaan aksara Bali pada […]

Sosialisasikan Pergub Nomor 99 Tahun 2018, Pemprov Kumpulkan Dinas Tanaman Pangan dan Perkebunan…

BALI,Harnasnews.com – Dalam rangka menindaklanjuti Peraturan Gubernur Nomor 99 Tahun 2018 terkait Pemasaran dan Pemanfaatan Produk Pertanian, Perikanan dan Industri Lokal Bali yang sebelumnya telah diluncurkan oleh Gubernur Bali Wayan Koster pada tanggal 7 Januari 2018, maka untuk menyebarluaskan informasi tersebut Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Provinsi Bali mengumpulkan Dinas […]

Manfaatkan Potensi yang Ada, Gubernur Koster Ingin Bali Mandiri Energi

BALI,Harnasnews.com – Provinsi Bali berkomitmen untuk mandiri energi serta menjadikan Bali yang bersih, indah dan hijau. Untuk mewujudkan hal itu, Pemprov Bali tengah merancang peraturan daerah tentang Rencana Umum Energi Daerah (RUEB) dan akan diikuti penerbitan Peraturan Gubernur (Pergub) tentang Pengelolaan Energi Bersih di Provinsi Bali. Sehingga kedepannya Bali perlu mengupayakan terobosan serta pemanfaatan teknologi […]

Edy Rahmayadi secara resmi menyatakan mengundurkan diri dari jabatan Ketua Umum PSSI

BALI,Harnasnews.com – Gubernur Sumatera Utara itu menyampaikan pengunduran dirinya dalam Kongres Tahunan PSSI yang digelar di Nusa Dua, Bali, Minggu (20/1/2019). Edy menyatakan keputusannya itu sebagai bentuk tanggung jawabnya terhadap persepakbolaan Indonesia.“Hari ini saya mundur, dengan syarat jangan khianati PSSI. Jangan karena satu hal kita bercokol dan merusak rumah. Ini saya sampaikan dalam kondisi sehat, […]

Wakasad Tutup Kejurnas Yongmoodo Piala Bergilir Kasad Betah Di Kopassus

BALI,Harnasnews.com – Seminggu Kejurnas Kasad Cup telah berjalan, pada hari ini Jumat (30/11) Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Darat Letjen TNI Tatang Sulaiman menutup secara resmi Kejurnas Yongmoodo Kasad Cup ke-8 di GOR Praja Raksaka, Kepaon, Denpasar. Dengan berakhirnya pertandingan final partai beregu dan Tim RTG maka berakhirlah seluruh pertandingan di Kejurnas Yongmoodo Kasad Cup […]

KPU Bali  Selesaikan  Rekapitulasi  Suara  Pilgub  Bali, KOSTER-ACE Unggul  Aatas  Paslon  Nomor …

BALI,Harnasnews.Com –  KPU Bali akhirnya menyelesaikan tahapan rekapitulasi suara tingkat Provinsi Bali, yakni Pilgub Bali. Dan hasilnya sudah bisa dipastikan pasangan calon nomor urut 1 ; Wayan Koster-Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster – Ace) yang jadi pemenang. Koster – Ace mendapatkan 1.213.075 suara atau 57,68 %, unggul atas paslon nomor urut dua Mantra – Kerta 889.930 suara atau […]

Gubernur Bali Menyambut Baik Perkebunan Tebu Di Kecamatan Gerokgak Buleleng

BALI,Harnasnews.Com –  Bali dengan luas wilayah 563.666 Ha yan g terdiri dari 8 (delapan) Kabupaten dan 1 (satu) Kota, seluas 136.588 Ha atau 24,2% adalah Kabupaten Buleleng. Walaupun memiliki wilayah daratan terluas akan tetapi topografi dan iklim Kabupaten Buleleng tidak sebaik wilayah Bali selatan, sebagian berupa lahan tandus karena keterbatasan irigrasi. Bali dengan jumlah penduduk […]

Mandalika International Marathon Semarakkan Hut Ke-73 TNI Tahun 2018

BALI,Harnasnews.Com –  Peringatan Hari Ulang Tahun ke-73 Tentara Nasional Indonesia yang tepatnya jatuh pada tanggal 5 Oktober 2018 mendatang diawali dengan berbagai kegiatan sosial kemasyarakatan maupun kegiatan kemanusiaan lainnya yang secara langsung dapat menyentuh kepentingan masyarakat. Disamping berbagai kegiatan tersebut ada yang spesial dan spektakuler yakni lomba lari marathon yang bertarap internasional akan di gelar […]