Browsing Tag

#distaru kota Bekasi lakukan penertiban

Distaru Kota Bekasi Kembali Tertibkan Bangunan Liar Di Bekasi Selatan

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Dinas Tata Ruang (Distaru) Kota Bekasi kembali melakukan penertiban di sejumlah bangunan liar. Petugas gabungan melakukan pembongkaran bangunan di atas saluran air di RT 09/04, Perumahan Pondok Pekayon Indah, kelurahan Pekayon Jaya pada Selasa (15/04/25). Pelaksana Tugas Harian (Plh) Kepala Distaru Kota Bekasi Arif Maulana menegaskan aksi ini sebagai bentuk penegakan […]