Browsing Tag

Gapkindo

Kebijakan Internasional Dinilai Sebagai Pemicu Anjloknya Harga Karet dalam Negeri

JAKARTA,Harnasnews.com– Menurunnya harga karet pada tingkat petani dikeluhkan Ketua Gabungan Pengusaha Karet Indonesia (Gapkindo) Sumatera Utara. Ketua Gapkindo Sumatra Utara Edy Irwansyah mengungkapkan, selain persoalan mutu yang dihasilkan, penyebab anjloknya harga karet diantaranya terkait mata rantai perdagangan. Edy menegaskan bahwa persoalan yang paling mendasar soal anjloknya harga karet dalam negeri karena adanya kebijakan internasional antar […]

Balai Kemenperin Menemukan Teknologi Penentu Kadar Karet Kering

JAKARTA,Harnasnews.com – Kementerian Perindustrian semakin gencar mendorong seluruh unit pelayanan teknisnya untuk terus aktif melaksanakan kegiatan penelitian dan pengembangan (litbang). Upaya ini agar dapat menghasilkan inovasi yang mampu mendukung peningkatan produktivitas dan daya saing industri nasional. Salah satunya, hasil litbang yang diinisiasi oleh Balai Besar Teknologi Pencegahan Pencemaran Industri (BBTPPI) Semarang mengenai penerapan teknologi light […]