Browsing Tag

GT Cileunyi

Jasa Marga Operasikan 12 Gardu di GT Cileunyi Untuk Arus Mudik 2023

BANDUNG, Harnasnews – PT Jasa Marga mengoperasikan 12 gardu di Gerbang Tol (GT) Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, untuk arus mudik Lebaran 2023. Manajer Area Tol Purbaleunyi Agus Pramono mengatakan sebanyak 12 gardu itu terdiri atas gardu yang masuk ke tol maupun keluar jalan tol. Sebelumnya, kata dia, gardu yang dioperasikan hanya 11 unit. “Kalau […]