Browsing Tag

harga daging

Pertengahan Ramadhan, Harga Daging Turun

BOGOR, Harnasnews.com – Pertengahan bulan suci Ramadhan 1442 H, harga beberapa komoditas di pasar terutama protein hewani. “Awal Ramadhan harga daging sapi berkisar Rp 140 ribu sampai Rp 150 ribu perkilogram, kini Rp 110 ribu sampai Rp 120 ribu perkilogram. Daging ayam sekarang Rp 35 ribu hingga Rp 40 ribu perkilogram yang tadinya Rp 50 […]

Pedagang Daging Sapi Se-Jadebotabek Mogok, Harga Daging Sapi di Bogor Stabil

BOGOR, Harnasnews.com  – Sementara pedagang daging sapi di wilayah Jakarta-Depok-Tangerang-Bekasi (Jadetabek) mogok berjualan karena harga daging sapi yang sangat tinggi mencapai Rp 130 ribu perkilogram. “Tapi Alhamdulillah di seluruh pasar sampai saat ini para pedagang biasa saja berjualan normal,” ungkap Humas Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Pasar Tohaga, Isti Jayanti kepada garudanews.id, Jum’at (22/1/2021).

Beginilah Cara Pemerintah Menekan Harga Telur dan Daging

JAKARTA,Harnasnews.com – Guna menjaga stabilis  harga telur dan daging di pasaran, pemerintah terus berupaya mencari solusi agar tidak menimbulkan gejolak di masyarakat. Untuk itu, Kementerian Pertanian berhasil membuat  terobosan. Diantaranya adalah melakukan pengawasan dengan menugaskan 150 orang yang tersebar di 15 provinsi untuk menggali informasi terkait fluktuasi harga telur dan daging tersebut. Direktur Pengolahan dan Pemasaran […]