Peringati Haornas Ke-39, Kodam IV/Diponegoro Gelar Olahraga Bersama
SEMARANG,Harnasnews – Dalam rangka memperingati Hari Olah Raga Nasional (Haornas) ke-39, Kodam IV/Diponegoro menggelar olahraga bersama yang diikuti para prajurit dan PNS Kodam IV/Diponegoro, bertempat di Komplek Lapangan Parade Kodam IV/Diponegoro, Jl. Perintis Kemerdekaan, Watugong. Jumat (9/9/2022). Kegiatan olahraga dimulai dengan apel bersama dipimpin langsung oleh Kajasdam IV/Diponegoro Kolonel Inf Theopilus Bangun. Melalui amanat Menteri Pemuda […]