Browsing Tag

Harnasnews

Garjas Periode I, Bentuk Postur Tubuh Prajurit

Surabaya, Harnasnews.Com –  Tak hanya membentuk kehandalan dan profesionalisme prajurit. Namun, postur tubuh seorang prajurit juga harus menjadi prioritas utama. Hal itu, diungkapkan Kapten Inf Ngatari. Menurutnya, kesegaran jasmani merupakan salah satu program yang harus dilaksakan, bahkan diikuti oleh seluruh prajurit TNI-AD, terlebih di wilayah Makorem 084/Bhaskara Jaya. “Kesegaran jasmani ini program yang harus dilaksanakan […]

Mensos Tertegun Melihat Kecerdasan Anak PKH

Cibinong, Bogor Harnasnews.Com – Menteri Sosial Idrus Marham tertegun terhadap anak dari keluarga Program Keluarga Harapan (PKH) yang sangat paham dengan kebermanfaatan uang bantuan sosial PKH. “Ini ada anak PKH kok paham banget ya kegunaan uang PKH, malah ibu-ibunya yang biasa ambil bantuan malah tidak ada yang mau menjelaskan, luar biasa beri tepuk tangan buat […]

Presiden Ingin APBD Digunakan Untuk Program Padat Karya Tunai

SORONG,Harnasnews.com – Selama ini program padat karya tunai dilaksanakan oleh pemerintah melalui beberapa kementerian. Dalam kunjungan kerja ke Provinsi Papua Barat, saat meninjau program padat karya Kementerian PU dan Perumahan Rakyat, Presiden Joko Widodo berharap pemerintah daerah dapat menjalankan program padat karya tunai yang dibiayai APBD. “Saya tadi pesan ke Pak Gubernur, kalau bisa yang […]

Selain Gelar Pengobatan Gratis, Inilah Kegiatan dr.Natasha Cinta Vinski Founder Love Humanity NCV di…

Rote Bo’a-NTT,Harnasnews.Com – Love Humanity by NCV merupakan sebuah komunitas yang peduli pada masalah-masalah sosial yang ada di sekitar kita. Komunitas yang didirikan oleh dr.Natasha Cinta Vinski pada 2012 itu, memiliki misi untuk memberdayakan dan mencintai tanpa pamrih. Dengan melibatkan masyarakat dari desa Bo’a, dr.Natasha Cinta Vinski selaku founder dari Love Humanity by NCV yang […]

Kodim 1616/Gianyar Bersama Warga Bersihkan Saluran Irigasi

Gianyar,Harnasnews.Com – Kerusakan aliran irigasi dapat berpengaruh terhadap pengairan bagi areal persawahan yang berakibat pada produksi pertanian sehingga bila tidak segera diatasi dapat menjadi hambatan bagi terwujudnya kedaulatan pangan, oleh karena itu anggota Kodim 1616/Gianyar bersama warga Subak Uma Desa Lodtunduh Ubud bersihkan saluran Irigasi, Jumat (13/4). Kegiatan tersebut sebagai upaya meringankan beban masyarakat dan […]

Pangdam IX/Udayana Meresmikan Denkav 4/Singa Pasupati

Badung-Bali,Harnasnews.Com – Detasemen Kavaleri (Denkav) 4/Singa Pasupati merupakan satuan Kavaleri yang mempunyai tugas pokok melaksanakan pertempuran darat yang bersifat mobile. Kemampuan tempur satuan ini mampu bereaksi cepat sebagai penangkal handal dengan titik berat pada operasi pengintaian dan pengamanan serta melaksanakan tugas pengamanan di wilayah Kodam IX/Udayana. Berdasarkan Perkasad Nomor 57/2017 tanggal 4 Oktober 2017 tentang […]

Peduli Lingkungan, Kodim 1627/Rote Ndao Pelopori Penanaman Pohon Mangrove

Rote Ndao NTT,Harnasnews.Com – Hutan mangrove bermanfaat besar bagi penduduk Indonesia yang mencapai 40%-50% tinggal di daerah dekat pantai, yakni mencegah abrasi dan tsunami, serta peresapan air laut ke daratan. Oleh karena itu, upaya-upaya pelestarian hutan mangrove perlu terus digalakkan karena Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki banyak pantai. Dalam rangka “Peduli Lingkungan” serta mengingat […]

Regenerasi Bakat Muda dalam Industri Mode Indonesia

JAKARTA,Harnasnews.Com – Tahun ini Jakarta Fashion & Food Festival (JFFF) kembali diselenggarakan di Summarecon Kelapa Gading dengan rangkaian acara Fashion Festival dan Food Festival pada 5 April – 6 Mei 2018. “Untuk ke-15 kalinya JFFF masih konsisten dengan visi mengangkat citra, harkat dan martabat bangsa Indonesia di kancah internasional melalui sektor industri kreatif berbasis budaya. […]

Panglima TNI : Sinergitas dan Soliditas TNI-Polri Bagaikan Pelangi Indah Yang Harus Dijaga

MANADO,Harnasnews.Com –  Kebersamaan TNI dan Polri sangat dirindukan oleh seluruh komponen bangsa demi terwujudnya suasana aman, damai dan tentram. Sinergitas dan soliditas TNI-Polri bagaikan pelangi indah dengan warna baju yang berbeda, senyum dengan sukacita yang harus dijaga dan dipertahankan. Hal tersebut dikatakan Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P., didampingi antara lain oleh Kasad Jenderal […]

Selamatkan Warga Badung, Polres Badung Sita Ratusan Liter Arak

Badung,Harnasnews.Com –  Menyikapi banyak jatuhnya korban diakibatkan oleh mengkonsumsi Minuman keras di daerah Jawa Barat beberapa hari lalu, Kepolisian Resor Badung langsung menggeber warung warung yang diduga menjual Minuman Keras di wilayah hukum Polres Badung, Rabu (11/04) kemarin. Empat Warung didaerah Kuta Utara dan Abiansemal yang diduga menjual minuman keras langsung didatangi oleh Satuan Res […]