Browsing Tag

Hidroponik

Tanaman Hidroponik di Aren Jaya, Menjadi Pilot Project Yang Bernilai Ekonomis

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Pasca melandainya penyebaran virus Covid-19 di kota Bekasi, berbagai kegiatan kembali bangkit. Kampung hidroponik yang berada di wilayah RW 018 kelurahan Aren Jaya mulai kembali mengembangkan budidaya tanaman itu secara mandiri. Selain untuk mengembangkan potensi tani di wilayah itu, keberadaan kampung hidroponik juga dapat bernilai ekonomis bagi warga setempat. Kelompok Wanita […]