Kemenkeu: Penurunan Kemiskinan Indikasi Peran APBN Perlu Dilanjutkan
JAKARTA, Harnasnews – Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Febrio Kacaribu mengatakan penurunan tingkat kemiskinan merupakan hal positif, yang mengindikasikan efektif dan perlu dilanjutkannya fungsi APBN sebagai peredam goncangan alias shock absorber. “Tingkat kemiskinan terus dalam tren menurun di tengah tekanan harga komoditas global, khususnya harga pangan dan energi yang berdampak pada harga-harga domestik dan […]