Browsing Tag

#kapolsek Bekasi Selatan evakuasi warga terjebak banjir

Kapolsek Bekasi Selatan Terjun Langsung Evakuasi Warga Terdampak Banjir

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Dr Dedi Herdiana bersama Sat Samapta Polres Metro Bekasi Kota terjun langsung melakukan evakuasi warga di perumahan Kejaksaan kelurahan Kayuringin Jaya, Bekasi Selatan pada Selasa (04/03/25) malam. “Kami melakukan evakuasi warga yang masih terjebak di rumahnya yang terkena banjir dan kita amankan ke tempat yang lebih tinggi […]