Browsing Tag

kasus fathurahman

Jalan Panjang Fathurahman Mencari Keadilan Usai Dipecat dari Anggota Kepolisian

PALANGKARAYA, Harnasnews – Kasus dugaan penyalahgunaan narkoba yang menjerat Fathurrahman, anggota Direktorat Narkoba Polda Kalimantan Tengah (Kalteng), terus menjadi sorotan. Meski telah divonis sembilan tahun penjara oleh Pengadilan Negeri Palangka Raya, muncul dugaan bahwa Fathurrahman dijebak oleh rekan-rekannya sendiri, yang juga disinyalir melibatkan pejabat di Polda Kalteng. Kuasa hukum Fathurrahman, Rusdi Agus Susanto, SH, menyatakan […]

Mengaku Dijebak Sesama Anggota Polisi Terkait Kasus Narkoba, Fathurrahman Divonis 9 Tahun Penjara

JAKARTA, Harnasnews – Pengadilan Negeri Palangkaraya menjatuhkan vonis 9 tahun penjara kepada terdakwa Fathurrahman, seorang anggota Polri yang telah mengabdi selama 11 tahun, atas dugaan kepemilikan paket narkotika jenis sabu-sabu seberat 79.88 gram. “Terdakwa terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindakan pidana dengan kemufakatan jahat, menguasai narkotika golongan satu dengan berat melebihi lima gram,” […]

Etos Indonesia Menduga Pemecatan Brigpol Fathurahman dari Anggota Polri ada Rekayasa

JAKARTA, Harnasnews – Irjen Pol Iwan Kurniawan diminta untuk melakukan pembenahan internal jajaran Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Tengah (Kalteng). Hal tersebut dikatakan Direktur Eksekutif Etos Indonesia Institute, Iskandarsyah menyusul pemecatan seorang anggota kepolisian, Brigpol Fathurahman, yang diduga terkait kasus penyalahgunaan narkoba. Menurut Iskandar, berdasarkan informasi dari keluarga, Brigpol Fathurahman sebelumnya memiliki rekam jejak yang membanggakan […]