Browsing Tag

katulampa siaga

Diharapkan Jakarta Tidak Hujan dan Laut Tidak Pasang, Bendungan Katulampa Siaga 1

BOGOR, Harnasnews  – Diharapkan wilayah DKI Jakarta tidak turun hujan dan laut tidak pasang, pasalnya status Bendungan Katulampa siaga 1 pada Minggu (9/10/2022) malam. Dengan ketinggian air sempat tembus 220 sentimeter pada pukul 19.20 WIB. “Hujan mulai turun melanda Bogor sejak pukul 15.10 WIB, memasuki pukul 19.20 WIB terjadi siaga 1,” jelas Pelaksana Bendungan Katulampa, […]