Browsing Tag

#Kemenkumham

Kemenkumham Buka Unit Layanan Paspor dan Layanan Hukum Terpadu

JAKARTA, Harnasnews – Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI membuka unit layanan paspor dan gerai Pelayanan Terpadu Hukum dan HAM Setiap Hari (Yanduseri) di Pusat Grosir Pasar Pagi Mangga Dua Lantai 5 Blok A, Jakarta Utara. “Inovasi ini membuktikan sinergisme yang baik antara Pemerintah pusat dan daerah,” kata Wakil Menteri Hukum dan Hak […]

KPU-Kemenkumham Bahas Badan Hukum Parpol Hingga Layanan Pemilih Lapas

JAkARTA, Harnasnews – Komisi Pemilihan Umum (KPU) bersama Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) saat mengadakan pertemuan membahas beberapa hal dari soal badan hukum parpol hingga layanan pemilih untuk di lembaga pemasyarakatan atau rumah tahanan. “Dalam konteks pendaftaran partai politik calon peserta pemilu, yang menjadi ukuran KPU adalah SK Kemenkumham soal badan hukum partai politik,” kata […]

Kemenkumham Buka Pendaftaran Poltekip dan Poltekim

JAKARTA, Harnasnews.com – Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI membuka pendaftaran sekolah kedinasan Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) dan Politeknik Imigrasi (Poltekim) Tahun 2022. “Ada dua formasi, yaitu formasi umum dan formasi pegawai Kemenkumham,” kata Sekretaris Jenderal Kemenkumham Andap Budhi Revianto melalui keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Jumat. Formasi umum masing-masing 300 kuota […]

100 Taruna Poltekim Kemenkumham Positif COVID-19

JAKARTA, Harnasnews.com – Sebanyak 100 calon Taruna Politeknik Ilmu Keimigrasian (Poltekim) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) dinyatakan positif COVID-19 setelah dilakukan tes usap atau swab test. “Berdasarkan hasil swab yang dilakukan tenaga kesehatan dari Sekolah Pendidikan Kepolisian Negara (SPN) didapatkan 100 taruna positif COVID-19,” kata Kasubag Humas dan Protokol BPSDM Kemenkumham Sopi Ahyar Ibrahim […]