Browsing Tag

menperin

Menperin: Industri Manufaktur Solid di Tengah Suasana Politik Pemilu

JAKARTA, Harnasnews – Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengungkapkan bahwa industri manufaktur Indonesia solid dan memiliki daya tahan (resilient) yang tinggi di tengah suasana politik serta Pemilu 2024. “Alhamdulillah optimisme pelaku usaha tetap tinggi, bahkan naik di tengah-tengah suasana politik, dan ini menurut saya kalau kita analisa ada beberapa kemungkinan, tapi yang pertama pasti […]

Menperin: PIDI 4.0 Akselerasi Transformasi Industri 4.0

JAKARTA, Harnasnews – Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan Pusat Industri Digital Indonesia (PIDI 4.0) dibangun untuk mendukung akselerasi transformasi industri 4.0. Guna menyiapkan Indonesia dalam menghadapi era industri digital 4.0, pemerintah telah meluncurkan peta jalan Making Indonesia 4.0 yang difokuskan pada tujuh sektor manufaktur. Ketujuh sektor tersebut yakni industri makanan dan minuman, tekstil dan pakaian, […]

Menperin: GIIAS 2022 Tingkatkan Minat Pada Kendaraan Elektrifikasi

JAKARTA, Harnasnews – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menilai, gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 berhasil meningkatkan minat masyarakat terhadap kendaraan teknologi elektrifikasi (xEV). Hal itu termasuk kendaraan berjenis hybrid hingga kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB). “Pencapaian penjualan kendaraan listrik pada ajang GIIAS ini jauh lebih besar daripada penjualan EV selama satu […]