Browsing Tag

menteri LHK

Menteri LHK: Manfaatkan Akses Kelola Hutan Tingkatkan Ekonomi

BANDA ACEH, Harnasnews – Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar menyatakan Pemerintah Aceh dapat memanfaatkan akses kelola hutan untuk meningkatkan kesejahteraan dan ekonomi masyarakat di provinsi setempat. “Kebijakan akses kelola hutan dapat diaktualisasikan oleh pemerintah daerah dengan ikut menyesuaikan dengan perkembangan regulasi yang ada,” katanya di Banda Aceh, Rabu. Usai menggelar pertemuan dengan […]

Menteri LHK: AS Dukung Indonesia Implementasikan Net Sink FOLU 2030

JAKARTA, Harnasnews.com – Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya menyambut baik dukungan Amerika Serikat (AS) dalam upaya Indonesia untuk mengimplementasikan rencana operasional penyerapan bersih (net sink) emisi gas rumah kaca sektor kehutanan dan penggunaan lahan lain (FOLU) 2030. “Di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo, Indonesia secara konsisten telah berhasil mengurangi deforestasi secara signifikan. Selama tahun […]