Browsing Tag

Pasuruan

Jelang Lebaran, Plt. Bupati Pasuruan Sidak Harga Sembako Di Pasar Tradisional

Pasuruan,Harnasnews.com – Semakin dekat dengan Hari Raya Idul Fitri 1439 H, Pemkab Pasuruan melakukan Inspeksi Mendadak (Sidak) Ketersediaan Pangan dan Stabilisasi Harga Kebutuhan Bahan Pokok, ke Pasar Winongan dan Pasar Ranggeh. Sidak tersebut dipimpin oleh Plt Bupati Pasuruan, Riang Kulup Prayudha, dan diikuti seluruh OPD (organisasi perangkat daerah) terkait seperti Disperindag, Bagian Perekonomian, Dinas Perikanan, […]

Heboh! Sebuah Tas di Terminal Pandaan Gegerkan Warga

Pasuruan,Harnasnews.com – Warga sekitar terminal Pandaan Pasuruan digegerkan dengan adanya penemuan tas yang mencurigakan, Minggu (20/05). Tas yang diduga berisi bom tersebut langsung ditangani oleh Tim Gegana dari Polres Pasuruan. Kapolres Pasuruan AKBP Raydian Kokrosono, mengatakan bahwa tas tersebut dititipkan oleh seorang perempuan yang hendak pergi ke Gereja di salah satu kedai yang berada di […]

Kapolsek Nongkojajar Pimpin Langsung Pengamanan di Gereja Baithani Wonosari

Pasuruan,Harnasnews.com – Anggota Polsek Nongkojajar Polres Pasuruan bersama anggota Koramil Nongkojajar dan Satpol PP Kecamatan Tutur yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Nongkojajar Polres Pasuruan AKP Akhmad Sukiyanto S, S.H., melaksanakan pengamanan kebaktian di Gereja Baithani, Dusun Putuk, Desa Wonosari, Kecamatan Tutur, Kabupaten Pasuruan. Minggu (20/05/2018). Kapolsek Nongkojajar Polres Pasuruan AKP Akhmad Sukiyanto S, S.H. mengatakan, […]

Produksi Garam Di Kabupaten Pasuruan Mulai Dilakukan

Pasuruan,Harnasnews.com – Ratusan petani garam yang tersebar di Desa Raci, Kecamatan Bangil, Desa Gerongan dan Kalirejo, Kecamatan Kraton, serta Desa Tambaklekok, Kecamatan Lekok, didorong untuk dapat memproduksi garam sesuai dengan target selama setahun. Slamet Nurhandoyo, Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Pasuruan mengatakan, pihaknya menargetkan dapat memproduksi garam hingga mencapai 15.250 ton dalam tahun ini. Meski diperkirakan […]

Dua Pengedar Narkoba Diringkus Polsek Purwodadi

  Pasuruan,Harnasnews.com – Upaya unit Reskrim Polsek Purwodadi dalam pemberantasan penyalahgunaan Narkoba memang patut diacungi jempol, dimana tidak kenal lelah dalam menangkap para pengedar maupun penyalah gunaan Narkoba. Polsek Purwodadi menangkap pelaku penyalahguna Narkotika golongan I jenis sabu-sabu masing-masing pelaku adalah Purwoadi, (35 tahun) Alamat Dusun Juri Desa Tejowangi Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan dan Farid […]

Presiden Jokowi Tinjau Pembangunan Tol Rembang-Pasuruan

Pasuruan,Harnasnews.com – Pembangunan Jalan Tol Gempol-Pasuruan mendapat perhatian serius oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi). Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam peninjauan ini di antaranya, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, dan Gubernur Jatim Soekarwo, Sabtu (12/05/18). Presiden Jokowi terlebih dahulu meninjau pembangunan ruas jalan tol Gempol-Pasuruan (Gempas) seksi 2. Ruas tol seksi […]

Presiden Jokowi Serahkan 3.973 Sertifikat Tanah Untuk Warga Jatim, Salah Satunya Kabupaten Pasuruan

Pasuruan,Harnasnews.com – Presiden Joko Widodo menyerahkan 3.973 sertifikat hak atas tanah untuk rakyat di Gedung Olahraga Sasana Krida Anoraga, Kabupaten Pasuruan, Provinsi Jawa Timur, Sabtu, (12/5/18). Dalam sambutannya, Presiden Jokowi menyampaikan alasan betapa pentingnya penyerahan sertifikat dilakukan pemerintah. Hal ini dikarenakan banyaknya laporan terkait sengketa lahan yang terjadi hampir di semua daerah di Tanah Air. […]

Selesai UNBK MI Miftahul Ulum Gelar Syukuran

Pasuruan,Harnasnews.com – Sebagai bentuk rasa syukur selesainya pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK). Madrasah Ibtidaiyah (MI) Miftahul Ulum menggelar Imtihan di sekolah, yang bertempat di Dusun Pungging Cemoro, Nongkojajar, Kabupaten Pasuruan, Sabtu (11/5/18). Acara ini dihadiri oleh seluruh jajaran dewan guru, Kepala Desa Pungging, para wali murid, bersama tokoh agama dan tokoh masyarakat setempat.

Polres Pasuruan Ringkus Bandar Togel Online

Pasuruan,Harnasnews.com – Tim Sakera Satreskrim Polres Pasuruan pada hari Sabtu 28 April 2018 pekan lalu sekitar pukul 14.00 Wib berhasil menangkap tersangka perjudian jenis togel di wilayah Kec. Sukorejo Kab. Pasuruan. Kejadian bermula dari laporan warga yang resah di Dsn. Ngulakan Ds. Nadimulyo Kec. Sukorejo Kab. Pasuruan sering adanya perjudian Togel. mendapatkan laporan tersebut Sat […]

Pihak Appraisal Mangkir Pada Sidang Pansus Tol GEMPAS Jilid II

  Pasuruan, Harnasnews.com – Pihak Appraisal tidak menghadiri masa persidangan II DPRD Kota Pasuruan dengan agenda menampung aspirasi masyarakat yang terimbas proyek nasional jalan tol Gempol-Pasuruan (Gempas), yang berlangsung di gedung DPRD Kota Pasuruan, Senin (9/4/18). Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Pasuruan sebelumnya telah membentuk pansus tol untuk menampung keluhan masyarakat yang terimbas dengan […]