Browsing Tag

PJ walikota Bekasi

Bertepatan HUT RI Ke-79, Ada Pesan Kapolres Dan PJ Walikota Tentang Judi Online

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Peringatan HUT RI Ke-79, Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Dani Hamdani ingatkan masyarakat agar tidak terjebak judi online dan pinjaman online. Hal ini dikatakan alumni Taruna Nusantara dan Akpol 1996 ini usai menghadiri upacara peringatan detik-detik Proklamasi di Alun-alun M. Hasibuan, Jl. Veteran, kelurahan Margajaya, Kota Bekasi pada Sabtu (17/08/24). […]

Terkait PPDB, PJ Walikota Bekasi Masih Tunggu Laporan Disdik Kota Bekasi

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Kota Bekasi telah berlangsung. Namun, Penjabat (Pj) Walikota Bekasi Raden Gani Muhammad mengaku belum menerima laporan dari Dinas Pendidikan Kota Bekasi. Namun, Gani mengatakan bahwa sejauh ini menurutnya, informasi yang ia dapat pelaksanaan PPDB berjalan sesuai ketentuan. Sehingga ia berharap masyarakat taat terhadap aturan main […]

PJ Walikota Bekasi Tegaskan ASN Yang Ikut Peserta Pilkada Harus Mengundurkan Diri

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Jelang momen Pilkada 2024 serentak, jika ada Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ikut sebagai peserta pilkada, harus rela mengundurkan diri. Hal tersebut ditegaskan oleh Penjabat (Pj) Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad beberapa waktu yang lalu. Menurut Raden Gani, jika ASN tetap ikut kontestasi politik tanpa mengundurkan diri, maka sudah dapat dipastikan […]

CPPSI Dukung Kebijakan Rotasi dan Mutasi Sejumlah ASN di Kota Bekasi

KOTA BEKASI, Harnasnews – Center for Publik Policy Studies Indonesia (CPPSI) mendukung langkah Penjabat Wali Kota Bekasi Gani Muhamad dalam melakukan kebijakan rotasi dan mutasi di sejumlah pos jabatan organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkot Bekasi. Analis CPPSI Seylla Donna manilai kebijakan rotasi dan mutasi jabatan yang dilakukan oleh Pj Wali Kota Bekasi merupakan […]

PJ Walikota Bekasi Penuhi Panggilan Bawaslu, Ia Dicecar Puluhan Pertanyaan

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Polemik Jersey 02 yang viral pada 29 Desember 2023 lalu masih berlanjut. Beberapa pejabat di lingkungan Pemkot Bekasi telah menjalani pemeriksaan dan klasifikasi kepada Bawaslu Kota Bekasi. Setidaknya ada 13 pejabat dan pihak bank BJB sebagai sponsor turnamen sepak bola antar kecamatan telah menjalani pemeriksaan. Pada hari ini, Penjabat (PJ) Walikota […]

Adanya Oknum Lurah Yang Diduga Tidak Netral Jelang Pemilu, Ini Kata PJ Walikota Bekasi

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Menghadapi pemilu 2024 mendatang, PJ walikota Bekasi Raden Gani Muhamad berpesan kepada para ASN Pemkot Bekasi untuk menjaga netralitas. Hal ini merespon adanya oknum lurah yang diduga tidak netral dengan secara tidak langsung ikut mensosialisasikan Bacaleg tertentu. Hal ini diungkap PJ Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad saat kunjungan kerja bersama unsur […]

PJ Walikota Bekasi Sambangi Polres, Ini Yang Dibicarakan

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Setelah melakukan beberapa kunjungan ke beberapa instansi samping lain, PJ Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad kini menyambangi Mapolres Metro Bekasi Kota di Jl. Pangeran Jayakarta, kelurahan Harapan Mulya, kecamatan Medan Satria pada Rabu (27/09/23). Kehadiran Raden Gani Muhamad disambut langsung oleh Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Dani Hamdani beserta para […]

Belum Genap Sepekan Jabat PJ Walikota Bekasi, Raden Gani Muhamad Banyak Mendapat Protes

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Raden Gani Muhamad resmi menjabat sebagai PJ Walikota Bekasi menggantikan Tri Adhianto yang telah habis masa bhaktinya terhitung 20 September 2023. Serah terima jabatan pun segera dilakukan di Plaza Pemkot Bekasi pada Kamis (21/09/23). Namun, penempatan Raden Gani Muhamad sebagai Pj Walikota bukan tanpa hambatan. Belum genap sepekan, Gelombang aksi penolakan […]

Selesai Sertijab, Pj Walikota Bekasi Segera Lakukan Rapat Konsolidasi Internal Dengan Camat Dan…

KOTA BEKASI, Harnasnews.com – Setelah menjalani serangkaian serah terima jabatan, Pj Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad menggelar rapat tertutup dengan para Lurah dan Camat se-Kota Bekasi di balai Patriot pada Kamis (21/09/23). “Tadi kita melakukan konsolidasi internal pertama supaya saling mengenal, dan juga saya menyampaikan beberapa hal yang kesinambungan dengan kebijakan pusat, dalam konteks kita […]