Browsing Tag

Polri Sebut Laporan Terkait UU ITE Terus Meningkat Setiap Tahun

Polri Sebut Laporan Terkait UU ITE Terus Meningkat Setiap Tahun

JAKARTA, Harnasnews.com – Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Pol Rusdi Hartono mengatakan terdapat kecenderungan peningkatan laporan terkait Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) setiap tahunnya. “Pada 2018 ada laporan polisi sebanyak 4.360, kemudian pada 2019 meningkat menjadi 4.582, lalu pada 2020 naik menjadi 4.790 kasus,” kata Brigjen […]