Browsing Tag

rahmat gobel

Politisi NaDem Ingatkan Masyarakat untuk Waspadai Serangan Fajar di Hari H Pencoblosan

JAKARTA, Harnasnews – Politusi  NasDem Rachmat Gobel, mengingatkan masyarakat untuk waspada atas money politics, yaitu pembagian uang menjelang Hari H pencoblosan dalam pemilu. Hal itu juga dikenal sebagai serangan fajar karena dilakukan di pagi hari pada Hari H. Melalui money politics, sang pemberi uang berharap para pemilih akan memilihnya saat pencoblosan di bilik suara. “Itu tidak boleh. […]

Jelang Pemilu, Rakyat Kerap Dijadikan Komoditas Politik

  JAKARTA, Harnasnews – Memasuki tahun politik, banyak wakil rakyat kerap bermanuver guna mendapat simpati publik. Padahal sebelumnya banyak keluhan terkait dengan persoalan yang terjadi di tengah masyarakat, para politisi itu malah asik menikmati fasilitas yang diberikan oleh negara tanpa mempedulikan siapa yang menjadikan dirinya duduk di parlemen. Padahal, suatu keharusan wakil rakyat untuk menunaikan […]

Legislator Sebut Kelangkaan Minyak Goreng dapat Berdampak pada Konflik Politik dan Keamanan

JAKARTA, Harnasnews – Kasus kelangkaan minyak goreng yang terjadi secara meluas di masyarakat, dinilai dapat berdampak ke persoalan politik dan keamanan. Karena itu, DPR mempertimbangkan untuk membentuk Pansus Minyak Goreng untuk menjawab keresahan masyarakat tersebut yang telah terjadi berbulan-bulan lamanya. Hal tersebut dikatakan Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel dalam rapat gabungan antara Komisi VI, […]