Browsing Tag

reformasi regulasi

Ekonom Rekomendasikan Negosiasi Dengan AS dan Reformasi Regulasi

JAKARTA, Harnasnews – Guru Besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia Prof. Telisa Aulia Falianty usulkan pendekatan negosiasi yang dilengkapi dengan reformasi regulasi dalam negeri dan penguatan daya saing produk ekspor, sebagai upaya menghadapi pemberlakuan tarif masuk ke Amerika. Telisa menyampaikan upaya retaliatif seperti menaikkan tarif balasan justru kontraproduktif dan akan memicu efek domino yang […]

Susiwijono: Reformasi Regulasi Kondusifkan Ekosistem Investasi

JAKARTA, Harnasnews.com – Sekretaris Menteri Koordinasi Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso mengatakan pemerintah terus melakukan reformasi regulasi dengan menerbitkan Undang-Undang Cipta Kerja untuk mewujukan ekosistem investasi yang lebih kondusif sehingga tercipta lapangan kerja di tengah pandemi COVID-19. “Regulasi yang kita reformasi ini dilakukan untuk mewujudkan ekosistem investasi yang lebih kondusif dan juga untuk kemudahan berusaha di […]