Kenaikan Tarif Ojol Harus Pikirkan Sisi Konsumen-Pengemudi
JAKARTA, Harnasnews.com – Mantan Ketua YLKI, Zumrotin K Susilo mengatakan, seluruh pemangku kepentingan harus diperhitungkan dalam proses perumusan regulasi kenaikan tarif ojel online (ojol). Sebab, konsumen dan pengemudi akan menjadi korban secara signifikan. “Tarif ojol yang naik membuat pengemudi dan konsumen menjadi korban. Karena konsumen mempertimbangkan tarif layanan yang dikeluarkan. Kalau lebih mahal konsumen akan […]