Browsing Tag

tempo

Ketika TEMPO Menyuarakan Prinsip-prinsip Kebenaran

Oleh: Agus Wahid Resiko sang ideolog. Siapapun individu ataupun lembaga pers ketika menyuarakan kebenaran pasti menghadapi resiko. Maklum, tidak semua pihak sehat nuraninya. Maka, ketika TEMPO menyuarakan prinsip-prinsip kebenaran, ia harus berhadapan dengan pihak yang merasa “ditelanjangi” boroknya. Merasa kepentingan strategisnya diganggu. Itulah yang kita saksikan pada pengiriman bangkai potongan kepala babi dan enam ekor […]