Browsing Tag

TPA Wonokerto

Selesai Tepat Waktu, Pembangunan TPA Wonokerto Diapresiasi

PASURUAN, Harnasnews.com – Pekerjaan Sarana dan Prasarana TPA Wonokerto (Lanjutan II) yang diprogramkan Pemerintah Kabupaten Pasuruan melalui DLHK (Dinas Lingkungan hidup dan Kebersihan) Kabupaten Pasuruan kini telah selesai. Pembangunan TPA Wonokerto tersebut, sengaja dianggarkan bertujuan untuk mengurangi volume sampah yang ada di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Keneb yang sering menjadi buah bibir apa bila melalui […]