Bupati Pamekasan Melepaskan 3 Santri Terbaik di Ajang FASI Tingkat Nasional 

Nasional

PAMEKASAN,Harnasnews  – Bupati Pamekasan Baddrut Tamam Melepaskan Kompotisi Festival Anak Soleh  (FASI) Mewakili Provinsi Jawa Timur Utusan Kabupaten Pamekasan, Asal Santri Pondok Pesantren Nurussalam Desa Palengaan Laok, Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Kamis (17/3/2022).

“Melepaskan 3 Santri ini utusan kabupaten Pamekasan di ajang Festival Anak Soleh (FASI) di Palembang, dan 3 santri ini mewakili Jawa Timur, untuk ajang kompetisi santri di Palembang,” kata Bupati Pamekasan Baddrut Tamam

Dukungan pemerintah kabupaten Pamekasan di samping di fasilitasi, juga memotivasi, mendorong bagai mana 3 santri ini bisa berprestasi, tidak hanya di Jawa timur, saya berharap sampai ke Indonesia membawa prestasi,” tuturnya Buapti Pamekasan Baddrut Tamam

Sementara Ketua Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid (BKPRM) Kabupaten Pamekasan Holis mengatakan, bahwa Setelah di Seleksi di Setiap Kecamatan, Kita lakukan Seleksi Kabupaten Kemudian di kirim ke Tingkat Provinsi Jawa Timur

“Maka Hari ini di lepas oleh bupati Pamekasan untuk mengikuti Festival anak Sholeh ke 11 di Palembang, hanya Pamekasan dapat 1 katagori lomba cerdas cermat Al-Qur’an untuk bisa di kirim ketingkat Nasional,” ungkapnya.

“Lebih lanjut Ketua BKPRM Holis, bahwa 3 santri ini berasal dari Pondok Pesantren Nurussalam desa Palengaan Laok, kecamatan palengaan, insyaallah berangkat nya ke Surabaya hari Selasa dan kegiatan nya di Palembang hari Kamis Jumat dan Sabtu,” jelasnya.

Dirinya berharap 3 Santri ini Selamat Sampai tujuan dan tetap sehat hingga dapat melaksanakan kompotisi ini dengan maksimal membawa prestasi memabwa harum nama baik lembaganya dan kabupaten Pamekasan dan provinsi Jawa timur,” pungkasnya. (Sib)

Leave A Reply

Your email address will not be published.