DPMD Minta Satpol PP Tertibkan Banner Balon Kades

Munawar berharap, agar BPD dan panitia Pilkades kecamatan dapat segera melaksanakan rapat pembentukan panitia Pilkades tingkat desa sesuai jadwal waktu dan tahapan.

“Pembentukan panitia Pilkades aturannya sudah jelas, jadwalnya mulai tanggal 14 hingga 27 Nopember 2022. Dan rapatnya nanti dilakukan BPD yang diikuti semua stakeholder,” harapnya.

Dia juga menjelaskan, bahwa salah satu hal penting dan harus diperhatikan yakni, soal data pemilih yang harus diverifikasi ulang oleh para ketua RT.

“Kita sudah berikan formulir DP4 yang merupakan format daftar pemilih sementara (DPS), jadi kepada ketua RT harus segera dilengkapi dan diperbaharui,” imbaunya. (Ded)

Leave A Reply

Your email address will not be published.