KPU Mengungkapkan 81,78 Persen Pemilih Berpartisipasi di Pilpres 2024

“Akan tetapi, KPU tidak mau semacam itu. Jadi, DPK bagaimanapun juga ada dalam daftar pemilih di TPS, maka dia harus dilibatkan dalam penghitungan,” katanya, dilansir dari antara.

Mellaz menyebut tingkat partisipasi pemilih pada Pemilu Anggota DPR RI tercatat 81,42 persen, sedangkan Pemilu Anggota DPD RI sejumlah 81,36 persen.

Sebelumnya, KPU RI menetapkan sebanyak 204.807.222 tercatat dalam DPT Pemilu 2024 yang terdiri atas 102.218.503 laki-laki dan 102.588.719 perempuan.

KPU RI menetapkan DPT tersebut dalam rapat pleno terbuka rekapitulasi DPT tingkat nasional untuk Pemilu 2024 di Kantor KPU RI, Jakarta, Minggu, 2 Juli 2023.(sls)

Leave A Reply

Your email address will not be published.