Setelah Dibantu Mesin Produksi, Pelaku IKM Logam Bogor Harus Berinovasi

BOGOR, Harnasnews – Usai di bantu fasilitas mesin dan peralatan produksi oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) RI, diharap jenis produk dari 50 orang pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) logam di Citeureup Kabupaten Bogor dapat berinovasi dari berbagai sisi.

“Artinya ke 50 orang pelaku IKM logam ini selain dapat kreatif menciptakan proposisi nilai produk sesuai permintaan pasar, juga memasarkan produknya melalui e-commerce,” jelas Sub Koordinator Kerjasama Pengawasan Promosi Investasi Industri (KPPI) pada Dinas Perdagangan Industri (Disdagin ) Kabupaten Bogor, Ronni kepada wartawan saat Pelatihan Peningkatan Kompetensi SDM IKM Logam di Hotel Gerbera Megamendung, Rabu (5/7/2023).

Ronni berharap, dengan pelatihan ini para pelaku IKM logam memiliki daya saing ditengah persaingan yang kompetitif. (Ded)

Leave A Reply

Your email address will not be published.