Siang Ini Pemilihan Ketua PMI di Gelar

Menurutnya, untuk saat ini belum ada bakal calon dan bakal calon itu muncul ketika masing – masing kecamatan mengusulnya

“Bakal calon itu nanti ada usulan dari masing-masing Kecamatan. Ya tentu dengan surat Rekomendasi dari kecamatan. masing-masing bakal calon itu dari masing-masing Kecamatan. Namun jika dalam pemilihan nanti itu ada 50% lebih dukungan maka langsung aklamasi , “pangkas nya.

Berdasarkan informasi untuk periode 2023-2028 sejumlah nama muncul diantaranya Ketua DPRD Sumbawa, Abdul Rafik, Asisten I Setda Sumbawa Varian Bintaro, Direktur RSUD Sumbawa dr. Nieta Ariyani, Andi Rusni dan Usman.

Hingga berita ini diturunkan baru Andi Rusni yang kelihatan di Muskab ke -XI PMI Sumbawa tahun 2023, Sementara bakal calon lainnya belum kelihatan di hotel Grand Samota tempat berlangsungnya Muskab PMI ke- XI Sumbawa. (HR)

Leave A Reply

Your email address will not be published.